By -

Prodi Penerbitan Polimedia Gelar Demo Day Produk Luaran Dari Mata Kuliah Media & Industri Kreatif

Jakarta, (27/12) Prodi Penerbitan Polimedia Menggelar Demo Day yang merupakan mini exibithion produk luaran dari mata Kuliah Media & Industri kreatif. Dalam Demo Day
ini mahasiswa tidak hanya mendemostrasikan produknya, tetapi juga siap di jual dipasaran. Setidaknya ada 11 kelompok bisnis yg ikut, yaitu Kakkoi_Merch, Papperate, Dseatoo_, Books & Such, Pub_artProject, thePoccadots, FeelYourPersonality, typocorection_id, Edufan, We Stuff dan Abyakta.
Nurul Akmalia., M.Med.Kom sebagai dosen pengampu nengatakan Ide dan Konsep bisnisnya harus berkaitan dengan lini industri Penerbitan dan memaksimalkal pemanfaatan media sosial dan media digital dalam promosi dan penjualannya. Harapannya luaran mata kuliah ini dapat memberikan sumbangsi yang nyata terhadap perkembangan dunia penerbitan saat ini.